Home about IT Motivation Course Sales Project About Me

Saturday, April 10, 2010

trigger di SQL Server

Trigger merupakan store procedure yang dijalankan secara automatis saat user melakukan modifikasi data pada tabel. Modifikasi data yang dilakukan pada tabel yaitu berupa perintah INSERT, UPDATE, dan DELETE.

INSERT , UPDATE dan DELETE bisa digabung jadi satu trigger yang dinamakan Multiple Trigger.

formatnya sbb:

CREATE TRIGGER nama_trigger

ON nama_tabel

FOR INSERT, UPDATE, DELETE

AS

isi statement-statement Anda disini.

GO

No comments: